Kisi-Kisi UAS Software Quality Testing + Jawaban

|

1.Jelaskan secara singkat yang di maksud dengan
a.unit ttesting
b.integration testing
c.acceptance testing
2.jelaskan tjuan dari pengujian perangkat lunak, dan bgaimana pengujian yang d anggap sukses ?
3.jelaskan tahapan pengujian v-model dan gambarkan tahapanya.?
4.jelaskandan sebutkan aktifitas dalam pengujian perangkat lunak ?
5.jelaskan perbedaan antara strategi pengujian white box dan black box ?
( Software Quality Testing )




jawaban

1>
Acceptance testing = untuk menguji apakah sistem sudah sesuai dengan apa yang tertuang dalam spesifikasi fungisonal sistem (validation), Test akan dilakukan oleh pengembang dan hasil akan dinilai oleh pengguna,

Integration Testing = Pengujian keseluruhan system atau sub-system yang terdiri dr
komponen yg terintegrasi.

Unit Testing = Individual components diujikan untuk meyakini bahwa akan beroperasi
secara benar. Setiap komponen diujikan secara terpisah, tanpa komponen sistem yang
lainnya

2>
Tujuan dr pengujian perangkat lunak =


- menemukan sebanyak mungkin masalah (error)
- Tujuan dari menemukan masalah adalah memperbaikinya
- Tangani masalah yang bersifat penting,karena tidak semua permasalahan dapat
diselesaikan – berlaku prinsip pareto

pengujian di anggap sukses jika pengujian yang dilukakan berhasil menemukan error yang tidak diketahui

3>





















4>
aktifitas dalam pengujian perangkat lunak =

- Verifikasi apakah telah berlaku sebagaimana telah ditetapkan (menurut spesifikasi)
Are we building the system right?
- Mendeteksi error
- Validasi apakah spesifikasi yang telah ditetapkan sudah memenuhi keinginan atau kebutuhan dari pengguna sebenarnya
Are we building the right system?


5>
Blackbox testing
- Tidak perlu mengetahui struktur software
- Juga disebut dengan specification-based atau functional testing

Whitebox testing
- Harus mengetahui struktur dan implementasi dari software


6>
equivalent class testing =Teknik yang digunakan untuk mengurangi jumlah test case yang
ada pada saat pengujian. secara formal tester tersebut tidak mengetahui mengenai metode
desain formal dalam pengujian perangkat lunak.

robustriess testing

limit listing

sample testing

 

©2012 http://dinuszone.blogspot.com/ by Dinus Zone Team